Resep Sederhana Mango Salsa Segar dan Mudah Dibuat
Resep Sederhana Mango Salsa Segar dan Mudah Dibuat
Suatu makanan yang segar dan memiliki rasa asam manis pasti banyak yang menyukai nya untuk lidah orang Indonesia. Salah satu jenis makanan yang saat ini sedang banyak di cari oleh orang - orang adalah Mango Salsa Segar. Mango salsa merupakan salah satu bagian dari makana pendamping dimana berfungsi seperti acar yang mana makanan tersebut menyegarkan makanan tersebut.
Artikel kali ini kita akan membahas mengenai Mango salsa dimana makan tersebut sangat menyegarkan untuk lidah kita, Sebelum kita memasuki tahap - tahap mengenai membuat mango salsa. Pastikan teman - teman telah menyiapkan bahan - bahan yang di perlukan, berikut ini merupakan bahan - bahan untuk membuat mango salsa.
Bahan - bahan membuat mango salsa
- Apel sebanyak 1 buah dan di potong sama rata
- Mangga matang sebanyak 1 buah dan di kupas kemudian di potong sama rata
- Jeruk nipis sebanyak 1 buah
- Cabai merah sebanyak 1 buah dan buang bikinya kemudian potong sama rata
- Paprika merah sebanyak 1 buah dan di potong sama rata
- Bawang merah sebanyak 1 buah dan di potong sama rata
- Garam secukupnya
- Cilantro secukupnya
Cara membuat mango salsa
- Langkah yang harus teman - teman lakukan cukup mudah dan tidak membutuhkan waktu lama dimana teman - teman hanya perlu mencampurkan semua bahan - bahan yang telah di siapkan tadi, kemudian masukkan ke dalam mangkuk.
- Setelah itu teman - teman beri sedikit perasan air jeruk nipis
- Selanjutnya tambahkan sedikit garam dan aduk hingga merata pastikan semua tercampur dengan garam secara merata
- Dan mango salsa siap di sajikan
Bagaimana cukup mudah bukan untuk membuat mango salsa sendiri di rumah tanpa harus keluar rumah untuk mmebeli nya, mango salsa ini bisa di jadikan cemilan ketika sedang kumpul bersama teman, saudara, atau kelurga. Dan jangan lupa bagikan artikel ini kepada teman - teman kalian agar meraka juga dapat membuat mango salsa sendiri di rumah.